About

"Semoga Anda bisa terbantu dengan adanya Artikel - Artikel yang Saya muat kedalam Blogger. Semoga Artikel Saya bisa menjadi bermanfaat di kemudian hari. Dukung Program artikel Saya dengan cara Men-Share Artikel tersebut Kepada Kerabat - Kerabat Kita yang membutuhkan."

-Salam Admin-

Unordered List

Keanehan & Keunikan Ini Hanya Ada Di Dubai


Dubai memang bisa dinobatkan sebagai surga dunia. Jangan mudah tertipu dengan beragam hal hal yang disajikan kota ini, bukan dari segi biaya hidup yang mahal tetapi ada hal hal aneh & keunikan tersendiri untuk kota yang satu ini yang mungkin saja tidak anda bisa temukan di negara manapun.Mulai dari penduduk yang memelihara singa sebagai peliharaannya, sampai keadaan jalan yang tidak mungkin anda dapatkan dimanapun. Berikut ulasan yang saya rangkum semoga pembaca menyukainya.

1.Berkeliling kota dengan hewan peliharaan

Di dubai tidak ada aturan atau undang-undang bagi penduduknya untuk mengatur mengenai pemeliharaan binatang buas sekali pun dengan status hampir punah yang menghiasi rumah orang-orang kaya di Dubai.

Merupakan pemandangan yang tidak asing didubai jika melihat binatang buas seperti Macan, Singa diajak jalan-jalan di jalan raya. Bahkan tidak sedikit yang menunggangi binatang buas tersebut layaknya seekor kuda

2.Mencairkan emas di ATM

Dubai memiliki ATM khusus emas, jadi kita bisa mencairkan emas batangan, sebuah keanehan & keunikan yang luar biasa, contoh pencairan uang dengan emas batangan jika Anda punya uang di Bank sebesar 1 juta dan harga emas pergram pada saat itu adalah 1 juta maka Anda bisa mengambil uang atau dalam bentuk emas.

3.Bermain tenis diketinggian 211 Meter


Lapangan tenis ini terletak di bagian puncak dari Hotel mewah Burj Al Arab di Dubai dan akan menawarkan sensasi yang menguji adrenalin kamu , selain dibangun di tepi laut kamu tak pernah membayangkan bahwa kamu bisa bermain Tenis diketinggian 211 meter dan seluas 415 meter persegi.

Dua nama tenar petenis dunia seperti Roger Federer dan Andre Agassi yang keduanya merupakan petenis terbaik dunia telah merasakan sensasi bermain tenis di ketinggian.

4.Unta adalah segalanya disana

Di kebanyakan negara parkir untuk mobil dan sepeda motor mungkin sudah menjadi hal yang biasa , namun di Dubai sangat aneh bila adanya pelakuan khusus bagi satwa yang menjadi ciri khas suatu negara, di Dubai Unta mendapatkan pelakuan khusus sederajat dengan kendaraan bermotor dan mobil dilengkapi dengan tiang patok untuk memasang ikatan pada unta tersebut.

5.Mobil sport menjadi tunggangan polisi Dubai

Tingkat kriminalitas di Dubai amat sangat terkendali, hal itu dikarenakan kesiagaan dari pihak keamanan yang menunggangi mobil-mobil mewah seperti Lamborghini Aventrador yang bisa melajut dengan kecepatan 207mph.

Jadi untuk para pembuat kriminalitas disana pasti berfikir keras sebelum bertindak :D

6.Halte bis kota Dubai

Di Dubai salah satu fasilitas umum sebut saja halte bus di berikan pendingin ruang AC karena pemerintah disana perihatin akan suhu kota tersebut panas disana mungkin bisa saja 2 kali terik panas yang ada di mesir, tetapi saat musim penghujanan datang kota tersebut menjadi lembab sekali.



0 Response to "Keanehan & Keunikan Ini Hanya Ada Di Dubai"

Post a Comment

wdcfawqafwef